SMTP

SMTP (Simple Mail Transfer Protocol) adalah sebuah standar Internet untuk outbound mail dari webhosting account juga bisa disebut sebagai transportasi mail host-to-host. SMTP server berfungsi untuk mengatur e-mail keluar dari webhosting domain anda. Karakter dari SMTP adalah kebalikan dari POP sifatnya, apabila POP untuk menerima, SMTP untuk mengirim.

Apakah Jawaban ini membantu?

 Cetak Artikel Ini

Baca Juga

WHM

WHM (WebHost Manager) adalah salah satu fitur dari provider cPanel yang berupa sebuah control...

FTP

FTP (File Transfer Protocol) adalah salah satu cara yang termudah bagi anda untuk transfer file...

Subdomain

Subdomain adalah sub dari domain anda. Misalnya client.kepikweb.com, blog.kepikweb.com, dll.

Webmail

Webmail adalah fasilitas e-mail dari hosting, untuk mengorganisir e-mail anda dengan tujuan anda...

CHMOD

CHMOD adalah setting permission untuk sebuah file maupun folder. Files, folder bisa diubah...

Powered by WHMCompleteSolution